CEK FAKTA: Sri Mulyani Seret Tokoh Besar di Balik Mega Korupsi Kemenkeu

SERET TOKOH TERNAMA RI, DI BALIK MEGA KORUPSI KEMENKEU TERNYATA ADA PERAN PENTING ORANG BESAR INI

Bella
Selasa, 21 Maret 2023 | 14:36 WIB
CEK FAKTA: Sri Mulyani Seret Tokoh Besar di Balik Mega Korupsi Kemenkeu
Sri Mulyani Seret Tokoh Besar di Balik Mega Korupsi Kemenkeu, Benarkah? (Thumbnail YouTube)

Beredar kabar yang menarasikan bahwa Menteri Keuangan Sri Mulyani menyeret tokoh besar di balik mega korupsi Kemterian Keuangan (Kemenkeu)

Kabar tersebut disebarkan oleh akun Youtube dengan 228 ribu pengikut bernama LIDAH RAKYAT melalui sebuah video yang diunggah pada Rabu (20/3/2023).

"Tak Mau Sendiri Sri Mulyani Seret Tokoh Besar Ternama Ri Di Balik Mega Korupsi Kemenkeu Viral News" begitu judul dalam unggahan tersebut seperti dikutip Mamagini, Selasa (21/3/2023).

Selain itu, unggahan tersebut juga menyertakan thumbnail berupa foto yang diduga telah direkayasa dengan narasi sebagai berikut:

Baca Juga:Tanggapi Masih Ada Pihak Tolak Perppu Cipta Kerja, Mahfud MD: Ya Biar Saja, Mana di Sini Undang-Undang Yang Tak Ditolak?

"SERET TOKOH TERNAMA RI
DI BALIK MEGA KORUPSI KEMENKEU TERNYATA ADA PERAN PENTING ORANG BESAR INI"

Namun begitu, apakah benar Sri Mulyani seret tokoh ternama di balik mega korupsi Kemenkeu?

Penjelasan

Setelah melihat unggahan tersebut secara utuh, tidak ditemukan adanya keselarasan antara narasi dalam judul dan thumbnail dengan isi video.

Video tersebut sama sekali tidak menampilkan atau menunjukkan bukti bahwa Sri Mulyani menyeret tokoh besar di balik mega korupsi Kemenkeu.

Baca Juga:Waspada! Teroris Manfaatkan Kecanggihan Teknologi hingga Sistem Algoritma di Medsos untuk Propaganda

Isi video tersebut hanya membahas seputar transaksi janggal Rp300 triliun di instansi tersbut.

Faktanya, berdasarkan penelusuran, hingga saat ini tidak ada berita kredibel yang menyatakan Sri Mulyani menyeret tokoh besar dalam di balik mega korupsi Kemenkeu.

Selain itu, hingga saat ini juga tidak ada kabar tentang mega korupsi di Kemenkeu.

Yang benar, Kemenkeu saat ini masih menindaklanjuti dugaan transaksi janggal di instansi tersebut.

Kesimpulan

Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa klaim yang menyatakan Sri Mulyani seret tokoh besar di mega korupsi Kemenkeu merupakan klaim yang tidak benar.

Unggahan tersebut merupakan unggahan yang mengandung informasi dan narasi menyesatkan.

Catatan Redaksi:

Artikel ini merupakan bagian dari konten Cek Fakta Suara.com. Dibuat seakurat mungkin dengan sumber sejelas mungkin, namun tidak mesti menjadi rujukan kebenaran yang sesungguhnya (karena masih ada potensi salah informasi). Lebih lengkap mengenai konten Cek Fakta bisa dibaca di laman ini. Pembaca (publik) juga dipersilakan memberi komentar/kritik, baik melalui kolom komentar di setiap konten terkait, mengontak Redaksi Suara.com, atau menyampaikan isu/klaim yang butuh diverifikasi atau diperiksa faktanya melalui email [email protected]

Politainment

Terkini

Di antara kegembiraan mereka yang hadir di acara tersebut, warganet menyorot ekspresi ayah Atta Halilintar yang mengenakan kacamata hitam.

Entertainment | 19:14 WIB

Pose duduk lelaki asal Australia itu dinilai terlalu feminin oleh warganet, sehingga banyak yang berasumsi bahwa Lionel Lee aslinya adalah seorang perempuan.

Entertainment | 18:45 WIB

Dalam live di sosial medianya, Mbak Lala ditanya netizen perihal perbicangan Rafathar dengan Jaehyun NCT.

Entertainment | 18:26 WIB

Video dengan klaim Rocky Gerung memeluk agama Islam di hadapan Ustaz Abdul Somad adalah hoaks. Simak penjelasannya di bawah ini!

Unik | 18:11 WIB

Nikita Mirzani nampak meremehkan Lolly bisa sukses dengan usahanya sendiri.

Entertainment | 18:07 WIB

Video dengan klaim Sule ungkap ogah rujuk dengan Nathalie Holscher dan pilih menikah dengan Ucir Sucita adalah hoaks. Simak penjelasannya di bawah ini!

Unik | 17:58 WIB

Hal itu bermula dari Joshua yang meretweet foto-foto Clairine Clay yang sedang berpose menggunakan tank top hitam.

Entertainment | 17:47 WIB

Di tengah proses perceraian itu, ada banyak tudingan miring yang ditujukan kepada Ari Wibowo, salah satunya pelit terhadap istri.

Entertainment | 17:37 WIB

Mertua Aurel Hermansyah tersebut diminta untuk menebak jenis kelamin cucu kedua mereka.

Entertainment | 17:34 WIB

Meski Kalina terlihat ceria dan selalu tersenyum ke arah kamera, namun netizen justru menilai suasana kejutan ulang tahun Azka itu terasa canggung.

Entertainment | 17:16 WIB

"Jadi ini ada penurunan sponsor? Waduh bahaya bangat," ujar Gembong.

Metropolitan | 18:36 WIB

Selang kompor gas yang terbakar."

Metropolitan | 18:14 WIB

"Dompet, HP, dan dokumen penting yang digondol pelaku."

Metropolitan | 18:10 WIB

Korban ditemukan sudah dalam kondisi kaku.

Metropolitan | 16:37 WIB

Sebelumnya, ruas Jalan Gatot Subroto sempat ditutup buntut aksi demonstrasi puluhan ribu tenaga media dan kesehatan di depan gedung DPR RI, pada Senin (5/6/2023).

Metropolitan | 16:32 WIB

Ferry Irawan divonis satu tahun penjara dalam kasus KDRT terhadap Venna Melinda.

Gosip | 20:17 WIB

Mia Khalifa menjadi dosen tamu di Universitas Oxford untuk membicarakan pengalaman hidupnya.

Gosip | 19:53 WIB

Nyinyiran warganet tak akan membuat Joshua Suherman menghentikan aktiviasnya di Twitter.

Gosip | 19:43 WIB

Ayah Rojak merayakan ulang tahun ke-62 tahun bersama sanak saudara di rumah.

Gosip | 18:45 WIB

Lenggogeni Faruk dikabarkan punya hubungan buruk dengan Aurel Hermansyah.

Gosip | 18:33 WIB
Tampilkan lebih banyak