CEK FAKTA: Ayah Brigadir J Pimpin Eksekusi Mati Ferdy Sambo di Nusakambangan

AYAH BRIGADIR J PIMPIN EKSEKUSI SAMBO, DETIK DETIK FERDY SAMBO DI DOR SAMUEL HUTABARAT

Bella
Selasa, 28 Maret 2023 | 11:11 WIB
CEK FAKTA: Ayah Brigadir J Pimpin Eksekusi Mati Ferdy Sambo di Nusakambangan
Ayah Brigadir J Pimpin Eksekusi Mati Ferdy Sambo di Nusakambangan, Benarkah? (Thumbnail YouTube)

Beredar kabar yang menarasikan bahwa Ayah Brigadir J memimpin langsung eksekusi mati Ferdy Sambo.

Kabar tersebut disebarkan oleh akun Youtube dengan 14,9 ribu pengikut bernama i News ToDay melalui sebuah video yang diunggah pada 27 Maret 2023.

"Ayah Brigadir J Pimpin Eksekusi Mati Ferdy Sambo di Nusakambangan" begitu judul dalam unggahan tersebut seperti dikutip Mamagini, Selasa(28/3/2023).

Selain itu, unggahan tersebut juga menyertakan thumbnail berupa foto yang diduga telah direkayasa dengan narasi berikut:

Baca Juga:Media Malaysia Soroti Kualitas Rumput Stadion Patriot usai Dikritik Pelatih Burundi

"Live Nusakambangan
AYAH BRIGADIR J PIMPIN EKSEKUSI SAMBO
DETIK DETIK FERDY SAMBO DI DOR SAMUEL HUTABARAT"

Namun begitu, apakah benar Ayah Brigadir J pimpin eksekusi mati Ferdy Sambo?

Penjelasan

Setelah melihat unggahan tersebut secara utuh, tidak ditemukan adanya keselarasan antara narasi dalam judul dan thumbnail dengan isi video.

Video tersebut sama sekali tidak menampilkan atau menunjukkan bukti bahwa Ayah Brigadir J pimpin eksekusi mati Ferdy Sambo.

Baca Juga:Mengenal Hatsu Tanjou, Upacara Tedhak Siten ala Jepang

Faktanya, berdasarkan penelusuran, hingga saat ini tidak ada berita kredibel yang menyatakan Ayah Brigadir J pimpin eksekusi mati Ferdy Sambo.

Kesimpulan

Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa klaim yang menyatakan Ayah Brigadir J pimpin eksekusi mati Ferdy Sambo merupakan klaim yang salah.

Unggahan tersebut merupakan unggahan yang mengandung informasi dan narasi menyesatkan.

Catatan Redaksi:

Artikel ini merupakan bagian dari konten Cek Fakta Mamagini.Suara.com. Dibuat seakurat mungkin dengan sumber sejelas mungkin, namun tidak mesti menjadi rujukan kebenaran yang sesungguhnya (karena masih ada potensi salah informasi). Lebih lengkap mengenai konten Cek Fakta bisa dibaca di laman ini. Pembaca (publik) juga dipersilakan memberi komentar/kritik, baik melalui kolom komentar di setiap konten terkait, mengontak Redaksi Suara.com, atau menyampaikan isu/klaim yang butuh diverifikasi atau diperiksa faktanya melalui email [email protected]

Politainment

Terkini

Pria berusia 33 tahun itu juga menyorot beberapa adegan di film The Little Mermaid yang menurutnya kurang masuk akal.

Entertainment | 13:22 WIB

Namun apabila ada yang mendukung hubungannya dengan Maxime lebih dari sekadar teman, ia juga berterima kasih.

Entertainment | 12:53 WIB

PAMER CINCIN NIKAH PASCA BERCERAI, INARA RUSLI BENARKAN UNDANGAN PERNIKAHANNYA?

Entertainment | 09:08 WIB

Video dengan klaim Santi Widihastuti benarkan isu perceraian dengan Denny Cagur adalah hoaks.

Entertainment | 20:32 WIB

Video dengan klaim Desy Ratnasari tampar Iis Dahlia merupakan hoaks.

Entertainment | 20:22 WIB

Alih-alih marah, Sisca Kohl justru tersenyum keheranan.

Entertainment | 20:17 WIB

Ekspresi Mario Dandy dianggap tak mencerminkan rasa bersalah.

Unik | 20:08 WIB

Benarkah Salshadilla dan Satrio Dewandono adakan syukuran setelah menikah?

Entertainment | 17:58 WIB

Benarkah Arya Saloka minta Putri Anne baca syahadat lagi usai kejadian di gereja.

Entertainment | 17:47 WIB

Benarkah Arya Saloka dan Amanda Manopo video call saling ungkapkan perasaan?

Entertainment | 17:34 WIB

"Pelaku dua orang ditangkap di Tanah Abang. Salah satu pelaku merupakan residivis," ujar Hengki

Metropolitan | 12:18 WIB

"Pemkot harus diberi tugas, dan mereka harus bisa menyisir di setiap wilayahnya dan mencari bangunan yang menyalahi aturan..."

Metropolitan | 10:49 WIB

Polisi menemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban mayat dalam karung.

Metropolitan | 05:39 WIB

Gidion menduga adanya indikasi pembunuhan terhadap korban mayat dalam karung tersebut.

Metropolitan | 23:01 WIB

Mayat tersebut ditemukan dalam kondisi terbungkus karung.

Metropolitan | 20:14 WIB

Suami Enzy Storia dibilang mirip Ragil karena jogetannya yang melambai ketika after party.

Gosip | 13:10 WIB

Komentar Gandhi Fernando soal film The Little Mermaid menuai perdebatan netizen.

Gosip | 12:51 WIB

Angela Lee kini mendapat perawatan intensif di rumah sakit.

Gosip | 12:24 WIB

Tangisan Lesti Kejora pecah ketika melihat suaminya, Rizky Billar tampil di ajang fashion show brand SAS Designs.

Gosip | 11:44 WIB

Video Dul Jaelani tersebut mendulang beragam komentar dari para netizen.

Gosip | 11:01 WIB
Tampilkan lebih banyak