CEK FAKTA: Alshad Ahmad Resmi Akui Anak Nissa Asyifa, Tiara Andini Merasa Dipermainkan

Benarkah Alshad Ahmad sudah resmi mengakui anaknya dengan Nissa Asyifa?

Dyah Ayu Nur Wulan
Selasa, 28 Maret 2023 | 11:26 WIB
CEK FAKTA: Alshad Ahmad Resmi Akui Anak Nissa Asyifa, Tiara Andini Merasa Dipermainkan
CEK FAKTA: Alshad Ahmad Resmi Akui Anak Nissa Asyifa, Tiara Andini Merasa Dipermainkan ((youtube/VemiLiar))

Belakangan ini beredar video bahwa Alshad Ahmad sudah resmi mengakui anaknya dengan Nissa Asyifa. Diketahui, keputusannya itu malah membuat Tiara Andini merasa dipermainkan.

Informasi ini didapatkan melalui unggahan kanal Youtube Vemi Liar yang dibagikan pada Senin (28/3/2023). Dalam unggahan kanal Youtube itu dinarasikan sebagai berikut.

"SAKIT HATI! ALSHAD AHMAD RESMI AKUI ANAK DARI NISSA ASYIFA, TIARA ANDINI AKUI SAKIT HATI DI PERMAINKAN,"

Seperti yang diketahui, kalau Alshad Ahmad menikah dengan Nissa Asyifa pada 30 September 2022. Setelah itu, pada 11 November 2022 Alshad mendaftarkan perkara cerai. Putusan cerai keduanya jatuh pada tanggal 2 Desember 2022.

Baca Juga:Rekam Jejak Melchias Mekeng, Anggota DPR Sebut Tak Masalah Makan Duit Haram Dalam Jumlah Kecil

Hingga saat ini unggahan video itu sudah dilihat sebanyak 2,3 ribu kali tayangan. Lantas benarkah klaim dari berita tersebut.

Penjelasan

Berdasarkan penelusuran, klaim bahwa Alshad Ahmad sudah resmi mengakui anaknya dengan Nissa Asyifa hingga membuat Tiara Andini merasa dipermainkan adalah salah.

Dalam unggahan video berdurasi 3 menit 48 detik itu, sang narator hanya membacakan artikel "Alshad Ahmad Diduga Pilih 'Ngadem di Alam Liar dan Takkan Klarifikasi Masalah Nissa Asyifa atau Tiara," yang diunggah oleh kanal klikanggaran.com.

Sementara itu, judul dalam video itu sama sekali tidak relevan dengan isi berita yang disampaikan narator.

Baca Juga:Diteriaki Maling oleh Seorang Oknum, Pengacara Ternama Jadi Korban Pengeroyokan di Karawang

Kesimpulan

Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa video dengan klaim Alshad Ahmad sudah resmi mengakui anaknya dengan Nissa Asyifa hingga membuat Tiara Andini merasa dipermainkan adalah hoaks. Unggahan tersebut masuk ke dalam konten yang dimanipulasi.

Entertainment

Terkini

Menurut Fuji, saat ini kondisi kakaknya tersebut baik-baik saja.

Entertainment | 16:54 WIB

Sang suami yang hanya lulusan SMA tidak merasa malu memiliki istri yang berpendidikan jauh lebih tinggi.

Unik | 16:48 WIB

Bagi Helmy Yahya, Raffi Ahmad memiliki satu hal yang membuat kariernya moncer.

Entertainment | 16:46 WIB

NEKAT TEROBOS ISTANA NEGARA, SBY TANTANG JOKOWI PERANG TERBUKA

Politainment | 16:32 WIB

Inara Rusli kembali menuai cibiran dari warganet lantaran jawabannya yang dianggap berbeda.

Entertainment | 16:30 WIB

Warganet menuduh Febby Carol punya maksud terselubung dengan unggahannya yang provokatif tersebut.

Entertainment | 16:09 WIB

Inara Rusli dicibir warganet lantaran pamer hunting baju dinas istri.

Entertainment | 16:02 WIB

Merasa sudah puas, Lucinta Luna mengaku tak akan melakukan operasi lagi pada wajahnya.

Entertainment | 15:56 WIB

Klarifikasi kuasa hukum Arya Saloka mengenai gugatan cerai dari Putri Anne

Entertainment | 15:56 WIB

Vidio tersebut juga mendapat beragam komentar netizen.

Unik | 15:54 WIB

Keterangan saksi mata diduga akibat ledakan gardu listrik."

Metropolitan | 15:47 WIB

Ketua Koalisi Pejalan Kaki Alfred Sitorus mengungkapkan, sudah memprotes blokade trotoar tersebut.

Metropolitan | 15:21 WIB

"Dia pertama itu mepet-nya itu terlalu dekat banget kan, terus saya kan ngebut. Habis itu dia deketin saya lagi terus langsung jatoh."

Metropolitan | 13:18 WIB

Pengacara Riang menyebut, ada permintaan warga agar pembongkaran ruko makan badan jalan di Pluit ditunda 30 hari

Metropolitan | 13:00 WIB

Saat itu api belum dapat dipadamkan sehingga pemadam menambah jumlah personel

Metropolitan | 12:55 WIB

Ariel NOAH dan BCL tampil mesra di panggung Java Jazz Festival 2023.

Gosip | 17:34 WIB

Nia Ramadhani seksi saat hadiri acara ulang tahun temannya di Bali.

Gosip | 17:27 WIB

Jika borok Ari Wibowo dibongkar, Inge Anugrah khawatir anak-anaknya tak bisa hidup layak kelak.

Gosip | 17:21 WIB

Inara Rusli dianggap kelewat centil, berbeda dengan Ririe Fairus juga juga berstatus janda.

Gosip | 17:14 WIB

Jonathan Latumahina marah karena banyak yang menyebut putranya, David Ozora tidak mengalami penganiayaan berat.

Gosip | 17:01 WIB
Tampilkan lebih banyak