Sophia Latjuba Ungkap Kekagumannya, Luna Maya Tersipu

Selain tahan banting, Sophie juga memuji Luna atas karakternya yang sangat profesional dan pekerja keras.

Eleonora P. E. W.
Rabu, 29 Maret 2023 | 10:26 WIB
Sophia Latjuba Ungkap Kekagumannya, Luna Maya Tersipu
Luna Maya (instagram/lunamaya)

Sama-sama pernah menjalin kasih dengan Ariel NOAH, Sophia Latjuba dan Luna Maya tak luput dari aksi banding-bandingan netizen.

Namun, tak seperti komentar warganet yang menyebut Luna Maya minder dengan Sophia Latjuba, justru Sophia mengungkapkan kekagumannya pada Luna.

Secara langsung di depan Luna, ibu dua anak itu mengaku kagum pada karakter Luna yang tahan banting.

"Luna is resilient [tahan banting] walaupun kita juga enggak terlalu deket ya," kata Sophia dalam video di kanal YouTube TS Media satu tahun lalu, yang viral lagi lewat video TikTok @ryangputrii, Selasa (28/3/2023).

Baca Juga:Mengenal Diversi yang Dijalani AG Pacar Mario Dandy, Bagaimana Prosesnya?

Selain tahan banting, Sophie juga memuji Luna atas karakternya yang sangat profesional dan pekerja keras.

"Oh, thank you," ucap Luna, pelan, sambil tersenyum.

Menurut Sophie, Luna adalah pribadi yang begitu pekerja keras sampai bisa meraih kesuksesan yang memang pantas untuknya.

"Sangat hard-working [bekerja keras] sampai dapat that success that you want and you deserve [kesuksesan yang kamu inginkan dan pantas kamu dapatkan]," jelas Sophie.

"Oh, thank you," ujar Luna lagi, tersipu malu.

Baca Juga:Mutasi Polri: Posisi Wakapolda Juga Diganti, Kini Dijabat Brigjen Suyudi Ario Seto

"Setuju, setuju," timpal Marianne Rumantir.

Marianne pun menjelaskan kosakata bahasa Inggris yang digunakan Sophie untuk menggambarkan Luna.

"Resilient itu yang udah banyak sekali cobaannya, tapi tetep gigih, bangkit lagi, jadi lebih tahan banting kali ya," terangnya.

"Tahan banting," tambah Sophie.

"Oh, thank you, Sophie, honoured [merasa terhormat]," kata Luna Maya lagi, tak berhenti berterima kasih atas pujian yang diberikan Sophia Latjuba untuknya.

Entertainment

Terkini

CIKEAS BANJIR DARAH...!! DILUAR DUGAAN..AHY PAMIT MUNDUR !!

Politainment | 17:57 WIB

Geni Faruk bahkan sudah mendoakan agar menantunya segera diberi momongan lagi.

Entertainment | 17:06 WIB

Feni Rose panen cibiran usai singgung mengenai kasus video syur RK di hadapan Fuji.

Entertainment | 16:56 WIB

Menurut Fuji, saat ini kondisi kakaknya tersebut baik-baik saja.

Entertainment | 16:54 WIB

Sang suami yang hanya lulusan SMA tidak merasa malu memiliki istri yang berpendidikan jauh lebih tinggi.

Unik | 16:48 WIB

Bagi Helmy Yahya, Raffi Ahmad memiliki satu hal yang membuat kariernya moncer.

Entertainment | 16:46 WIB

NEKAT TEROBOS ISTANA NEGARA, SBY TANTANG JOKOWI PERANG TERBUKA

Politainment | 16:32 WIB

Inara Rusli kembali menuai cibiran dari warganet lantaran jawabannya yang dianggap berbeda.

Entertainment | 16:30 WIB

Warganet menuduh Febby Carol punya maksud terselubung dengan unggahannya yang provokatif tersebut.

Entertainment | 16:09 WIB

Inara Rusli dicibir warganet lantaran pamer hunting baju dinas istri.

Entertainment | 16:02 WIB

Keterangan saksi mata diduga akibat ledakan gardu listrik."

Metropolitan | 15:47 WIB

Ketua Koalisi Pejalan Kaki Alfred Sitorus mengungkapkan, sudah memprotes blokade trotoar tersebut.

Metropolitan | 15:21 WIB

"Dia pertama itu mepet-nya itu terlalu dekat banget kan, terus saya kan ngebut. Habis itu dia deketin saya lagi terus langsung jatoh."

Metropolitan | 13:18 WIB

Pengacara Riang menyebut, ada permintaan warga agar pembongkaran ruko makan badan jalan di Pluit ditunda 30 hari

Metropolitan | 13:00 WIB

Saat itu api belum dapat dipadamkan sehingga pemadam menambah jumlah personel

Metropolitan | 12:55 WIB

Meski begitu, Rebecca Klopper tidak membenarkan atau membantah kalau perempuan di video tersebut adalah dirinya.

Gosip | 17:58 WIB

Tenri memenuhi panggilan Polda Metro Jaya dengan didamipingi pengacara.

Gosip | 17:51 WIB

Belakangan Inge Anugrah kembali menuntut hak asuh anak, karena Ari Wibowo akan mempersulit bila bertemu putranya.

Gosip | 17:49 WIB

Ariel NOAH dan BCL tampil mesra di panggung Java Jazz Festival 2023.

Gosip | 17:34 WIB

Nia Ramadhani seksi saat hadiri acara ulang tahun temannya di Bali.

Gosip | 17:27 WIB
Tampilkan lebih banyak